Pelantikan PAC JRA Se-Kab Purworejo

Jam`iyyah Ruqyah Aswaja (JRA) di kabupaten Purworejo mulai mengembangkan da`wahnya terbukti bahwa pada hari Ahad , 25 Agustus 2019 mengadakan acara pelantikan Pengurus Anak Cabang (PAC) JRA se-Kabupaten Purworejo. Acara berjalan dengan hidmah dan lancar, acara dimulai dengan pembukaan, pembacaan ayat-ayat suci al-Qur`an, menyanyikan lagu Indonesia Raya, Ya lal Wathon dan Mars JRA, kemudian dilanjutkan…

Harlah ke-2, JRA Purworejo Adakan Ruqyah Massal

Peringatan Hari Lahir (Harlah) ke-2 Jamiyah Ruqyah Aswaja Purworejo, Jawa Tengh dilaksanakan di Kecamatan Bener tepatnya desa Limbangan. Acara yang berangsung Selasa (13/8) malam dimulai dengan kegiatan ruqyah massal diikuti oleh masyarakat nahdiyin sekitar desa setempat. “Ada ratusan pasien yang memanfaatkan kegiatan ruqyah aswaja yang dilakkan tanpa memungut biaya seperserpun,” ujar Ketua Ruqyah Awaja Purworejo,…

Tingkatkan Kualitas Praktisi, PW JRA Jatim adakan Pelatihan Bekam, Toyah dan Gurah

Pengurus Wilayah Yayasan Jam’iyyah Ruqyah Aswaja (PW YJRA) Jawa Timur menggelar pelatihan bekam, totok ruqyah dan gurah di Auditorium MWCNU Banyuputih Situbondo pada Ahad (4/7). Pemateri yang dihadirkan dalam kegiatan ini adalah Husnurrohim, seorang praktisi dan trainer thibbun nabawi nasional yang juga Pengurus Pusat YJRA di Divisi Thibbun Nabawi. Diawal materi, Husnurrohim menekankan pentingnya belajar…