Dua Orang Gila Diruqyah Dengan Madu Pahit
Hari ini Team Pelatihan Praktisi Lintas Sumatra menuju Merangin Jambi, dalam perjalanan kami sempat transit sowan di Ponpes Bahrul Ulum asuhan KH. Ahmad Rif’an kab. Muratara Palembang. Di kesempatan ini Ust. Muhammad Khoirun Najih, salah satu praktisi muratara (Musi Rawa Utara) Palembang menceritakan bahwa pada pelatihan di sarolangun tahun 2017 lalu beliau meruqyah 2 orang…